Recent Posts

    Cara Membaca kode busi NGK dan Denso


     Tidak banyak orang yang tau akan kode-kode yang tercantum pada busi kendaraannya. Padahal dibalik kode tersebut kita dapat mengetahui jenis busi yang kita beli tersebut. Berikut adalah kode-kode yang muncul di box part busi.


    NGK
    1. C : diameter ulir busi (B : 14mm, C : 10mm, D : 12mm)
    2. P : type rancangan busi (hanya pabrikan yg tahu kode ini)
    3. R : busi dengan resistor di dalamnya (untuk mesin dengan teknology digital menggunakan busi type

    ini untuk menghindari terjadinya frekuensi yg dapat mengganggu pembacaan sensor digital)
    4. “7″ : tingkat panas busi ( semakin kecil angkany 6, 5, 4 disebut busi panas. Semakin besar 8, 9 disebut busi dingin)
    5. H : panjang ulir busi (H : 12,7mm , E : 19mm, L : 11,2mm)
    6. S : type elektroda tengah (IX : inti elektroda dari bahan iridium, G : type busi racing , P : inti tengah berbahan platinum, S : inti tengah tembaga )
    7 . “9″ : celah inti elektroda busi (9 : celah busi 0,9mm , 10 : celah busi 1mm)

    Denso

    1. U : diameter ulir busi (U : 10mm, X : 12mm, W : 14mm)
    2. “22″ : tingkat panas busi (semakin kecil angkany 20, 19 disebut busi panas. Semakin besar 24, 26

    disebut busi dingin)
    3. F : panjang ulir busi (E : 19mm, F : 12,7mm , L : 11,2mm)
    4. S : type rancangan busi
    5. U : bentuk elektroda samping “U”
    6. “9″ : celah inti tengah elektroda (9 : celah busi 0,9mm , 10 : celah busi 1mm)
    Semoga informasi ini dapat membantu anda untuk mengetahui spesifikasi busi motor, atau pun untuk mensubsitusi atau memakai busi dari motor jenis lain bahkan merek lain asalkan dengan kode yang sama, baik diameter ulir, panjang ulir, tingkat panas busi dsb.

    jangan lupa klik link di bawah ini dulu http://www.bigextracash.com/aft/d35defa5.html

    Belum ada Komentar untuk "Cara Membaca kode busi NGK dan Denso"

    Posting Komentar

    Iklan Atas Artikel

    Iklan Tengah Artikel 1

    Iklan Tengah Artikel 2

    Iklan Bawah Artikel